UPACARA PEMBUKAAN PERSELABU
Kuningan, 18 september 2023. SMA IT AL-Burhany melaksanakan kegiatan PERSELABU (perkemahan senin selasa rabu) yang berlokasi di bumi perkemahan lima kisah kopi linggarjati, kuningan. Kegiatan PERSELABU ini dibuka dengan upacara pembukaan sekaligus pengukuhan tamu penegak SMA IT AL-Burhany tahun ajaran 2023/2024 tepat pada pukul 13.00 WIB.
Upacara diawali prosesi adat ambalan, pembacaan sandi ambalan oleh pemangku adat dihadapan kakak mabigus. dilanjut pengibaran bendera merah putih, wosm, dan kitri dengan diiringi lagu kebangsaan Indonesia raya oleh para peserta upacara. Setelah itu, penyematan tamu penegak ambalan KH. Hambali dan Nyai Mariya SMA IT AL- Burhany. Pembukaan simbolis dilakukan oleh kakak mabigus sebagai tanda di resmikannya acara perselabu ini.
“Kenaikan tingkat ini harus disertai dengan kenaikan kedisiplinan, keilmuan, dan semua hal positif kita. Karena tentunya kenaikan itu pasti dan harus disertai dengan tanggung jawab yang sama naiknya. Seperti kata pepatah pohon yang semakin tinggi akan diterpa angin yang semakin kuat. Begitupun kita dalam menapaki tingkatan tingkatan yang kita laluli. pasti tantangan yang kita hadapi saat ini lebih berat daripada saat kalian dijenjang sebelumnya. oleh karenanya kita harus siap dengan konsekwensi itu. kita harus kuat dalam melaksanakan amanat ini. karena yang sukses itu bukan mereka yang diam saja. bukan mereka yang lemah, tapi kesuksesan itu untuk mereka yang terus bergerak dan kuat dalam menghadapi tantangan ini dan dalam mengemban amanat sebagai status yang kita miliki saat ini.” Ucap dari pak H. Noor Moh. Faiz Amin Lc, ME selaku kak mabigus dalam memberikan amanat saat upacara.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Pelaksanaan Evaluasi Kinerja Guru PAI di SMA IT Al Burhany
Sudah menjadi hal yang lumrah bagi sekolah di Indonesia dalam mengadakan kegiatan yang juga dihadiri oleh guru-guru dari sekolah lainnya. SMA IT Al Burhany salah satunya, tepat pada tan
Kemah Bersama SMA IT Al Burhany: Momentum untuk Menciptakan Jiwa Kepemimpinan Siswa
Pada hari ini, Selasa, 01 Oktober 2024, tepatnya pada pukul 10.00 s.d. 11.00 WIB para peserta kemah bersama SMA IT Al Buehany tengah mengadakan kegiatan pendalaman dengan tema leadershi
Antusias Siswa SMA IT Al Burhany Melaksanakan Kemah Bersama di Buper Palutungan
Salam Pramukaa!!!! Selasa, 01 Oktober 2024. Siswa SMA IT AL-BURHANY melaksanakan kegiatan PERSERAMIS (Perkemahan selasa rabu kamis) yang dilaksanakan di bumi perkemahan Palutungan-Kuni
Rapat Persiapan Kemah Bersama SMA IT Al Burhany
Cirebon - SMA IT Al-Burhany. Ketua pelaksana kemah bersama SMA IT Al-Burhany mengadakan rapat persiapan kegiatan kemah bersama SMA IT Al-Burhany, Kamis (26/09/2024) di Aula SMA IT Al-Bu
Sah! Lintar Armada dan Nurul Ahlam Menjadi Ketua OSIS Putra dan Putri SMA IT Al Burhany
Pemilihan Ketua OSIS Masa Bakti 2024-2025 di SMA IT Al Burhany telah selesai dilaksanakan dengan sukses. Pemilihan yang berlangsung pada tanggal 29 Agustus 2024 ini menggunakan sistem d
Pemilihan Ketua OSIS SMA IT Al Burhany Masa Bakti 2024—2025 Berlangsung Meriah dan Mengimplementasikan Sistem Demokrasi
Pengalihan masa bakti anggota OSIS sudah menjadi hal yang lumrah di kalangan para pelajar di setiap sekolah, termasuk di SMA IT Al-Burhany. Pada tanggal 22 Agustus 2024 dibuka pendafta
Pencegahan Demam Berdarah: SMA IT Al Burhany Melakukan Fogging Nyamuk
Kamis, 29 Agustus 2024, SMA IT Al Burhany bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon melaksanakan kegiatan fogging sebagai upaya pencegahan penyebaran demam berdarah. Kegiata
Student Talk: Penguatan Nilai Demokrasi untuk Generasi Z di SMA IT Al Burhany
Minggu, 25 Agustus 2024, PAC ISNU Kecamatan Plumbon bekerja sama dengan PAC IPNU-IPPNU Kecamatan Plumbon dan KPU Kabupaten Cirebon menyelenggarakan kegiatan Student Talk dengan mengusun
Ade Yudhi: Siswa SMA IT Al Burhany Menjadi Pembicara dalam Kegiatan Student Talk
Ade Yudhi, siswa kelas XII IPA dan Ketua OSIS SMA IT Al Burhany, menjadi salah satu pembicara dalam kegiatan Student Talk yang diselenggarakan oleh PAC ISNU Kecamatan Plumbon. Kegiatan
Tingkatkan Kompetensi Guru dan Tenaga Pendidikan: SMA IT Al-Burhany Gelar In House Training (IHT)
SMA IT Al-Burhany melakukan kegiatan In House Training atau yang biasa disingkat IHT. IHT merupakan kegiatan yang diselenggarakan sekolah dalam rangka meningkatkan kompetensi guru dan t